- Pelatihan Kaderisasi Madya bagi Badan Kelengkapan PPNI
- Webinar Kesehatan Jiwa Di Tempat Kerja: Tantangan Dan Solusi Untuk Dosen, Karyawan, Dan Mahasswa
- Menakar Potensi Ekonomi Media Massa Perawat
- Sukses Gelar Kongres 1 HPII Wilayah, Dr. Ismail Terpilih Secara Aklamasi Pimpin Perawat Informatika
- Webinar Nasional Keperawatan
- Pembukaan Praktek Klinik Keperawatan Gerontik
- Pembukaan dan Bimbingan Praktik Klinik Keperawatan Keluarga
- Empowering Nurses Through Digital Literacy for Safe and Effetive Patient Care
- Liputan Kegiatan di Poltekkes Riau
- Guruku Inspirasiku
Perawat Harus Semakin Meningkatkan Kompetensi dan Eksistensinya di Masyarakat
Dalam rangka Hari Keperawatan Sedunia 2022 (International Nurses Day 2022) yang diperingati setiap tanggal
12 Mei, ( 12/5/2022), Ketua DPW PPNI Provinsi
Riau, Ahmad Yusuf, didampingi oleh Wakil Ketua Bidang Kesejahteraan Rifa Yanti,
mengisi jemputan On Air dari RRI Pekanbaru, dengan tema “ Kompetensi Perawat Dalam Meningkatkan
Pelayanan Kesehatan“
Dalam dialog interaktif tersebut , Ahmad Yusuf
menyampaikan pandangan dan kondisi terkini perawat dalam menata kompetensi dan
profesionalnya. Sebagai komunitas nakes yang mayoritas, perawat harus
mempertahankan serta meningkatkan eksistensinya dengan meningkatkan kompetensi
sehingga dapat mendatangkan kepercayaan kepada publik terhadap pelayanan
keperawatan. “Peningkatan kompetensi perawat baik knowledge, skill dan
Attitude menjawab tantangan dalam mengatasi masalah kesehatan
masyarakat dan melakukan upaya memenuhi kebutuhan masyarakat dalam hal
pelayanan keperawatan” jelasnya
Wakil ketua bidang kesejahteraan, Rifa
Yanti juga menyampaikan dari sudut pandang kompetensi perawat secara
profesional perlu keseimbangan secara pengetahuan, keterampilan dan skill.
“Kita berharap perawat selalu memacu diri, mengembangkan diri, evaluasi
kemampuan diri dan mampu terus bermitra dan berkolaborasi secara baik,
dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat” imbuhnya
Baca Lainnya :
- Ketua DPW PPNI Provinsi Riau Lantik Ketua DPD PPNI Kota Pekanbaru Periode 2022-20270
- Rayakan HUT ke 17 RSUD Demang Sepulau Raya, Perawat Tampilkan Tari Hand Hygine0
- Menakar Potensi Ekonomi Media Massa Perawat0
- Dongkrak Citra Perawat, DPP PPNI Gelar Pelatihan Jurnalistik Praktis 0
- 7 Efek Buruk dari Konsumsi Obat Tidur0
“Selamat hari Perawat Dunia untuk kita semua,
kita sangat Bangga menjadi perawat” ucap Rifa Yanti.
Penulis:
Ari Yuesti Utami
Editor:
Ibnu Rusdi